Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bek Tottenham Hotspur: Kami Tidak Bermain Seperti Anak Kecil!

By Christina Kasih Nugrahaeni - Kamis, 14 September 2017 | 21:35 WIB
Bek Tottenham, Toby Alderweireld, beraksi pada laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Wembley, London, Inggris pada 20 Agustus 2017.
BEN STANSALL/AFP
Bek Tottenham, Toby Alderweireld, beraksi pada laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Wembley, London, Inggris pada 20 Agustus 2017.

Bek Tottenham Hotspur, Toby Alderweireld, terkesan dengan taktik klubnya yang ia anggap kian dewasa.

Tottenham Hotspur menang 3-1 atas Borussia Dortmund di Liga Champions pada Kamis (14/9/17) dini hari WIB.

Di Liga Champions musim lalu, Spurs tersingkir setelah dua kali kalah dari AS Monaco dan satu sekali dari Bayer Leverkusen.

Pertandingan Liga Champions pertama Spurs musim ini, dianggap sebagai pendewasaan permainan oleh Alderweireld.

"Kami tidak bermain seperti anak kecil, kami bermain seperti orang dewasa," kata Alderweireld kepada London Evening Standard dikutip BolaSport.com.

(Baca Juga: Casemiro Ingin Suporter Real Madrid Berhenti Mengolok Gareth Bale)

Diakui oleh pemain berusia 28 tahun itu, tidak semua pertandingan berjalan seperti yang diharapkan.

Meski begitu, pemain asal Belgia menegaskan jika klubnya tetap berjuang, kompak dan berusaha untuk membahayakan lawan.

"Kami harus belajar dengan cepat. Ini adalah langkah yang baik dari musim lalu dan kami senang dengan hasilnya," ujar bek Maurico Pochettino itu.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : standard.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X