Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Parah! Pasca Ungguli Tottenham Hotspur, Manchester City Masih Saja Cemooh Manchester United

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 17 Desember 2017 | 09:55 WIB
Bek Manchester City, Kyle Walker (kanan), berebut bola dengan gelandang Manchester United, Jesse Lingard, dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 10 Desember 2017.
OLI SCARFF/AFP
Bek Manchester City, Kyle Walker (kanan), berebut bola dengan gelandang Manchester United, Jesse Lingard, dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 10 Desember 2017.

Manchester City telah menjamu Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris pada Minggu (17/12/2017) dini hari WIB.

Dalam pertandingan tersebut, City berhasil menekuk Spurs dengan skor 4-1.

Kemenangan berturut-turut yang ke-18 kalinya di semua ajang tersebut tentu layak dirayakan dengan kegembiraan.

Seperti biasa, Manchester City melakukan selebrasi bersama di ruang ganti.

Mereka bernyanyi bersama sambil tertawa bahagia.

(Baca juga: Live Streaming Bologna Vs Juventus - Peluang Nyonya Tua Kukuhkan Diri di Tiga Besar)

Namun dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, saat selebrasi atas kemenangan kontra Spurs, Manchester City kembali memperolok Manchester United.

Nyanyian para pemain Manchester City tersebut direkam oleh Benjamin Mendy dan diunggah ke Instagram oleh rekannya.

Dari riuhnya sorak dan nyanyian para pemain, terdengar lagu 'Parkirkan bus Man United', guna mengejek rival sekota mereka.

Manchester United memang dikenal sering mengandalkan strategi parkir bus alias bertahan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X