Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berhasil Cetak Gol, De Sciglio: Saya Tak Tahu Caranya Selebrasi!

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 27 November 2017 | 10:25 WIB
Foto Mattia De Sciglio berkostum Juventus, setelah resmi bergabung pada Kamis (20/7/2017)
Juventus.com
Foto Mattia De Sciglio berkostum Juventus, setelah resmi bergabung pada Kamis (20/7/2017)

Mattia De Sciglio menjadi salah satu pencetak gol dalam kemenangan 3-0 Juventus atas Crotone pada laga lanjutan Liga Italia, Senin (27/11/2017) dini hari WIB.

De Sciglio mencetak gol ekdua Juventus pada menit ke-60 melalui tendangan keras kaki kanan dari luar kotak penalti.

Ini adalah gol perdana De Sciglio dalam 173 laga bersama klub dan timnas Italia.

"Mencetak gol rasanya luar biasa, saya bahkan tak tahu bagaimana caranya selebrasi," ujar De Sciglio seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sport Italia.

"Semua rekan setim berlari menuju ke arah saya, termasuk Gianluigi Buffon, yang berlari sepanjang lapangan untuk memberi saya pelukan," cerita mantan pemain AC Milan tersebut.

(BACA JUGA: Nominasi Pemain Muda Terbaik Prancis Dipenuhi Talenta Menakjubkan)

Melihat Buffon tiba-tiba berada disana ketika ia mencetak gol membuat De Sciglio merasa sangat emosional.

Bek sayap itu mengatakan mencetak gol tersebut membuat malam tadi menjadi kejadian yang luar biasa.

"Rekan-rekan mengatakan sekarang saya harus menraktir seluruh anggota tim untuk makan malam!" kata De Sciglio sumringah.

(BACA JUGA: Perjalanan Super Jauh Jefferson Farfan Mengelilingi Dunia untuk Bermain Bola)


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Sky.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X