Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

5 Pemain Asia Tenggara yang Berstatus Pilar Asing di Liga Jepang Musim 2017, Siapa Saja?

By Estu Santoso - Selasa, 24 Oktober 2017 | 15:51 WIB
Gelandang Thailand, Chanathip Songkrasin jelang laga antara timnya kontra Myanmar pada semifinal kedua Piala AFF 2016 di Stadion Rajamangala, Bangkok, Kamis (8/12/2016) malam.
Dok . AFF SUZUKI CUP
Gelandang Thailand, Chanathip Songkrasin jelang laga antara timnya kontra Myanmar pada semifinal kedua Piala AFF 2016 di Stadion Rajamangala, Bangkok, Kamis (8/12/2016) malam.

BOLASPORT.COM – Liga Jepang dari berbagai level membuka kran pemain asing, termasuk dari Asia Tenggara. Tercatat ada lima nama asal negara kawasan Asia Tenggara yang berkarier di Liga Jepang, dari J1 League sampai J3 League.

Sayang, lima pemain itu hanya datang dari tiga negara dan Indonesia tak ada dalam daftar.

Berikut ini lima pemain asal Asia Tenggara di Liga Jepang

Chanathip Songkrasin

Gelandang serang yang juga winger asal Thailand ini gabung klub J1 League atau kasta tertinggi Liga Jepang, Consadole Sapporo.

Songkrasin gabung dengan status pinjaman dari klub Liga Thailand, Muangthong United.


Gelandang serang Chanatip Songkrasin saat berseragam Consadole Sapporo. (http://thethaovanhoa.vn)

Pemain dengan julukan Messi Jay ini gabung dan secara resmi diperkenalkan skuat Consa per 11 Januari 2017.

Sejauh ini, dia sudah 13 kali main untuk Consadole Sapporo dan 12 di antara untuk laga Liga Jepang plus satu partai Piala Liga Jepang.

(Baca juga: Striker Lulusan Premier League dan Bintang Timnas Thailand Pesta Kemenangan di Liga Jepang)


Editor : Estu Santoso
Sumber : soccerway.com, JLeague.jp

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X