Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Real Madrid Harus Kehilangan Sang Kapten Selama 10 Hari

By Sri Mulyati - Senin, 20 November 2017 | 10:31 WIB
Duel antara kapten Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), dan Lionel Messi, yang menjabat kapten Barcelona dalam partai el clasico di Santiago Bernabeu, Madrid, 16 Agustus 2017.
CURTO DE LA TORRE / AFP
Duel antara kapten Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), dan Lionel Messi, yang menjabat kapten Barcelona dalam partai el clasico di Santiago Bernabeu, Madrid, 16 Agustus 2017.

Kabar kurang baik menghampiri klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid.

Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, menderita cedera patah tulang hidung pada laga melawan Atletico Madrid, Minggu (19/11/2017).

Saat akan menyundul bola, Ramos terkena tendangan dari bek Atletico Madrid, Lucas Hernandez.

Hidung Ramos sempat berdarah dan ia harus digantikan oleh Nacho Hernandez.

Real Madrid pun harus menerima konsekuensi dari masalah ini.

(Baca Juga: Real Madrid Akan Ajukan Banding untuk Kartu Kuning Pemainnya)

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Ramos memilih untuk tak melakukan operasi.

Sergio Ramos dilaporkan memilih untuk menggunakan masker pelindung.

Ia pun harus menepi cukup lama hingga 10 hari dan diperkirakan baru akan tampil kembali saat Real Madrid berhadapan dengan Athletic Bilbao pada 2 Desember 2017.

Hal tersebut berarti Ramos akan melewatkan tiga pertandingan Real Madrid di tiga ajang berbeda sekaligus.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X