Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Zinedine Zidane Gunakan Pengalaman Marco Asensio sebagai Pelajaran bagi Pemain Muda Real Madrid

By Scholastica Novena M.P.K - Selasa, 21 November 2017 | 17:47 WIB
Gelandang Real Madrid, Marco Asensio, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Las Palmas dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 5 November 2017.
GABRIEL BOUYS/AFP
Gelandang Real Madrid, Marco Asensio, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Las Palmas dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 5 November 2017.

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, menggunakan pengalaman Marco Asensio sebagai contoh bagi para pemain muda klubnya untuk memahami apa yang harus mereka lakukan untuk mendapat kesempatan tampil di tim senior.

Zidane belakangan dihujani pertanyaan tentang sistem rotasi pemain yang dinilai tidak berjalan dengan baik.

Ia dianggap kurang memberi kesempatan pada para pemain muda, seperti Dani Ceballos, untuk tampil bersama tim senior.

Ceballos musim ini hanya dua kali menjadi starter dalam laga Liga Spanyol dan Liga Champions.

Dari keseluruhan laga musim ini hingga sekarang pun Ceballos baru merumput dalam lima pertandingan.

Mendengar kabar tersebut, Zidane menampik isu bahwa ia tidak mengandalkan pemain muda yang dimiliki Real Madrid.

(Baca juga: Dulu Ngebet, Barcelona Kini Ragukan Striker Bintang dari Prancis)


Para pemain Real Madrid merayakan gol Dani Ceballos ke gawang Alaves pada ajang Liga Spanyol di Stadion Mendizorroza, Vitoria, Spanyol, pada Sabtu (23/9/2017).(ANDER GILLENEA/AFP)

"Saya sering berbicara pada para pemain muda agar mereka tahu cara kami bermain," ujar Zidane dilansir BolaSport.com dari Football Espana.

Malah, Zidane menyarankan pada Ceballos dan para pemain muda Real Madrid lainnya untuk mencontoh perkembangan Marco Asensio pada musim ini.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : football-espana.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X