Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rafael Berges, Pelatih Anyar Mitra Kukar yang Sempat Bikin Kejutan di Spanyol

By Andrew Sihombing - Rabu, 20 Desember 2017 | 16:41 WIB
Rafael Berges menjalani sesi perkenalan sebagai pelatih anyar Mitra Kukar, Rabu (20/12/2017).
ANDREW SIHOMBING/BOLASPORT
Rafael Berges menjalani sesi perkenalan sebagai pelatih anyar Mitra Kukar, Rabu (20/12/2017).

Klub Liga 1 asal Tenggarong, Mitra Kukar, mengontrak Rafael Berges sebagai pelatih untuk mengarungi musim 2018. 

Lelaki 46 tahun yang merupakan bagian skuat timnas Spanyol kala memenangi medali emas sepak bola di Olimpiade Barcelona 1992 tersebut, diikat dengan kontrak hingga akhir musim 2018.

“Dibanding klub lain, Mitra mungkin agak terlambat menunjuk pelatih untuk musim 2018. Kami ingin memilih yang terbaik. Belajar dari dua tahun terakhir, tim bisa mencetak banyak gol,” ucap CEO Mitra Kukar, Endri Erawan.

"Akan tetapi, kami juga kebobolan banyak sekali. Kami berharap hal ini tidak terulang lagi dan pelatih baru bisa membuat tim memeragakan transisi yang baik antara menyerang dengan bertahan,” ujar sang patron menambahkan.

(Baca Juga: Gelandang Berusia 36 Tahun Pepet Jumlah Assist Xavi Hernandez di Liga Spanyol)

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

 

Sepanjang karier kepelatihannya, Berges seolah merupakan spesialis klub kasta kedua dan ketiga Liga Spanyol.

Namanya sempat melambung ketika menukangi kontestan Segunda A, Cordoba, pada musim 2012-2013.

Ketika itu, Cordoba memang hanya dibawa ke papan tengah klasemen. Berges pun diberhentikan dari tugasnya sebelum musim berakhir.

Hanya, ia sempat membuat penikmat sepak bola Spanyol terkejut berkat pencapaian Cordoba di Copa del Rey.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X