Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Andik Vermansah Bicara soal Penghargaan Gol Terbaik Piala AFF 2016

By Ferril Dennys Sitorus - Senin, 25 September 2017 | 16:55 WIB
Andik Vermansah mendapat predikat dalam kategori Best Goal AFF Awards 2017 di Bali
instagram/andikvermansah
Andik Vermansah mendapat predikat dalam kategori Best Goal AFF Awards 2017 di Bali

Andik Vermansah mengaku tak menyangka bisa meraih penghargaan gol terbaik pada Piala AFF 2016.

"Yang pasti saya ucapkan syukur Alhamdulillah mendapat penghargaan ini dan saya juga tidak menyangka," kata Andik kepada BolaSport.com, Senin (25/9/2017).

Penghargaan tersebut diumumkan dalam pertemuan delegasi Federasi Sepak Bola ASEAN atau AFF yang digelar di Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort, Bali, Sabtu (23/9/2017).

Gol Andik ke gawang Singapura pada babak penyisihan grup terpilih sebagai torehan terbaik di Piala AFF 2016.

Saat itu, Andik berhasil menggetarkan jala gawang Singapura dengan melepaskan tendangan voli setelah menyambut umpan silang Rizky Pora pada menit ke-62.

Gol Andik tersebut mewarnai kemenangan Indonesia atas Singapura dan lolos ke babak semifinal.

"Penghargaan ini sangat berharga dalam karier sepak bola saya selama ini mengingat penghargaan ini dari ASEAN," tutur Andik.

Baca juga: Ini Pemain Indonesia yang Bakal Ikuti Jejak Ezra Walian di Almere City

"Saya sangat berterima kasih kepada orang-orang yang telah mendukung saya tertutama kedua orang tua, kelurga, saudra-saudara, teman-teman, dan pastinya juga fans saya," ujarnya menambahkan.

Andik menjadikan pencapaian ini sebagai pelecut untuk meraih prestasi-prestasi lain.

"Saya ingin lebih semangat lagi untuk berlatih maupun mengejar prestasi-prestasi yang belum saya capai," jelas bintang Selangor FA tersebut.

 

 #AFFAwards2017

Sebuah kiriman dibagikan oleh PSSI - FAI (@pssi__fai) pada



Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X