Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mengakomodasi Talenta Terpendam di Sepak Bola Jadi Misi Nitro Cup 2017

By Estu Santoso - Rabu, 11 Oktober 2017 | 18:24 WIB
Empat petinggi Nitro FC: Rochi Putiray, M Rifky, Vicky Nitinegoro, dan Christian Liebert (dari kiri ke kanan) memberikan keterangan terkait Nitro Cup 2017 di Fisik Football, Daan Mogot, Jakarta Barat, Rabu (11/10/2017).
ESTU SANTOSO/BOLASPORT.COM
Empat petinggi Nitro FC: Rochi Putiray, M Rifky, Vicky Nitinegoro, dan Christian Liebert (dari kiri ke kanan) memberikan keterangan terkait Nitro Cup 2017 di Fisik Football, Daan Mogot, Jakarta Barat, Rabu (11/10/2017).

bakat terpendam di sepak bola.

Nitro Cup 2017 akan terlaksana selama dua hari pada 14 dan 15 Oktober 2017.

Turnamen dengan format mini soccer atau 7 lawan 7 ini terlaksana di F7 Mini Soccer Field di Jalan TB Simatupang, Cilandak, Jakarta Selatan.

Selebriti Indonesia dan juga penggagas Nitro FC, Viky Nitinegoro mengatakan, perkumpulan sepak bola yang didirikannya ini memiliki tujuan khusus.

Meski bukan sebuah tim pro, Vicky menegaskan kalau Nitro FC siap mengakomodasi sejumpah pemain amatir yang berbakat tetapi belum punya link.

(Baca juga: Timnas Vietnam Pesta Gol di Depan Calon Pelatih Baru Mereka asal Korea)

”Kami sudah banyak memiliki pemain berbakat dan menjadi ajang pemanasan pesepak bola pro yang dalam masa pemulihan cedera,” tutur Vicky.

Pemain berbakat Nitro FC yang kini bersinar adalah winger muda Persib Bandung, Fulgesius Billy Paji Keraf.

”Ada yang mengklaim Billy itu dari ASIOP atau yang lain, padahal dia mulai dilirik klub setelah gabung Nitro FC,” tutur Rochi Putiray, pelatih Nitro FC.

(Baca juga: Kapten Dikartu Merah, Timnas Malaysia Dipermalukan Hong Kong)


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X