Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

F1 GP Malaysia 2017 - Lebih dari 100 Orang Indonesia Dukung Sean Gelael di Sepang

By Anju Christian Silaban - Kamis, 28 September 2017 | 14:33 WIB
Pebalap asal Indonesia, Sean Gelael.
ARIEF KURNIAWAN/BOLASPORT.COM
Pebalap asal Indonesia, Sean Gelael.

Pebalap asal Indonesia, Sean Gelael, tidak akan kekurangan dukungan ketika menjalani sesi latihan bebas (FP 1) bersama tim Formula 1, Scuderia Toro Rosso, Jumat (15/9/2017).

Laporan langsung Anju Christian dari Malaysia

Menurut informasi yang dihimpun BolaSport.com dari Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Malaysia, lebih dari seratus Warga Negara Indonesia (WNI)  bakal memberikan dukungan secara langsung kepada Sean Gelael.

Diperkirakan ada 60 orang dari Persatuan Pelajar Indonesia (PPI) dan 36 dari Aliansi Suporter Olahraga Indonesia di Malaysia.

Itu belum termasuk 20 orang dari Komunitas F1 Indonesia di Malaysia dan 15 dari Komunitas F1 Surabaya.

Dukungan untuk Sean Gelael juga akan datang dari staf KBRI dan sejumlah WNI di Kuala Lumpur yang bakal hadir langsung di Sepang.

(Baca juga: Meski Tak Asing dengan Sepang, Sean Gelael Tetap Perhatikan Hal Ini Jelang Sesi Latihan Bebas F1 GP Malaysia)

Jumlah di atas bisa melonjak lebih tinggi saat agenda tanya jawab antara Sean dan penggemar yang digelar pada Sabtu (30/9/2017).

PPI bakal mengirimkan 90 orang pada sesi tanya jawab, termasuk 60 yang hadir pada saat menyaksikan sesi FP 1 yang digelar sehari sebelumnya.

Untuk acara pada hari Sabtu, KBRI Malaysia menyediakan 4 bus dengan kapasitas total 180 orang di kantor mereka di Kuala Lumpur.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X