Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Valencia 2017 - Ketika Scooter Menjadi Sosok Penyelamat Pebalap

By Doddy Wiratama - Minggu, 12 November 2017 | 16:46 WIB
Pebalap tim Octo Pramac Racing, Scott Redding, dibonceng setelah mengalami kecelakaan pada salah satu sesi MotoGP seri Valencia.
Instagram.com/motogp_fansite
Pebalap tim Octo Pramac Racing, Scott Redding, dibonceng setelah mengalami kecelakaan pada salah satu sesi MotoGP seri Valencia.

MotoGP musim 2017 menggelar seri balapan terakhirnya di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, pada Minggu (12/11/2017).

Sebanyak 25 pebalap dijadwalkan akan saling adu cepat pada seri pamungkas ajang balap motor kelas premier tersebut.

Tak jarang, dalam usaha mencatatkan waktu tercepat beberapa pebalap harus terjatuh, entah karena kurang konsentrasi atau malah tampil terlalu ngotot.

Jika tak mengalami cedera parah, para pebalap akan bergegas menuju paddock untuk melanjutkan sesi dengan motor cadangan yang disiapkan oleh tim.

(BACA JUGA : MotoGP Valencia 2017 - Hobi Jatuh Marc Marquez, Beri Harapan pada Andrea Dovizioso)

Berbagai cara dapat dilakukan pebalap untuk segera menuju paddock, contohnya adalah Jorge Lorenzo yang memilih untuk berlari.

Pebalap Ducati ini memilih berlari karena lokasi jatuhnya (tikungan 13) tidak jauh dari paddock.

Namun bagaimana jika pebalap mengalami kecelakaan di tengah sirkuit sehingga berlari jarak jauh akan menghabiskan banyak waktu?

Tampaknya motor scooter menjadi solusi tercepat yang dipilih para pebalap untuk segera kembali ke paddock.

(BACA JUGA : MotoGP Valencia 2017 - Ini Modal Berharga Marc Marquez Jelang Duel Pamungkas)


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Instagram.com/motogp_fansite

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X