Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jangan Kaget dengan Harga Kursi Roda Buatan Amerika Serikat untuk Atlet Indonesia

By Septian Tambunan - Jumat, 29 Desember 2017 | 11:09 WIB
Atlet balap kursi roda dari National Paralympic Committee DKI Jakarta, Maria Goreti Samiyati, berpose dalam acara sosialisasi Asian Para Games 2018 di Cilandak Town Square, Jakarta, pada 22 Desember 2017.
SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM
Atlet balap kursi roda dari National Paralympic Committee DKI Jakarta, Maria Goreti Samiyati, berpose dalam acara sosialisasi Asian Para Games 2018 di Cilandak Town Square, Jakarta, pada 22 Desember 2017.

Ketua National Paralympic Committee (NPC) DKI Jakarta, Welly Ferdinandus, membahas persiapan serius atlet disabilitas Indonesia dalam acara sosialisasi Asian Para Games 2018 di Cilandak Town Square, Jakarta, pada Jumat (22/12/2017).

Menurut Welly Ferdinandus, National Paralympic Committee, yang merupakan wadah untuk olahraga bagi penyandang disabilitas, mempersiapkan fasilitas berskala internasional.

Hal tersebut menjadi fokus Welly demi bisa menghadirkan prestasi.

Dia mengambil contoh kursi roda, yang merupakan produk dari Amerika Serikat, dan akan digunakan oleh atlet balap kursi roda Tanah Air, Maria Goreti Samiyati, pada Asian Games 2018.

(Baca Juga: Jangan Umpet-umpetin Atlet Masa Depan Indonesia di Kamar!)

"Kursi roda ini dari Amerika Serikat dan mempunyai harga lebih dari Rp 100 juta supaya kita bisa bersaing di kompetisi dunia," kata Welly kepada BolaSport.com.

Ami, sapaan akrab Maria Goreti Samiyati, pun mengaku ada perbedaan antara kursi roda sebelumnya dan kursi roda buatan Negeri Paman Sam.

"Kursi roda ini seharga Rp 180 juta," ujar Ami.

"Sekarang lagi latihan agar kaki kiri saya melipat ke bawah. Dulu, kaki kiri saya memanjang ke bawah sehingga kurang seimbang," tutur Ami.


Ketua National Paralympic Committee DKI Jakarta, Welly Ferdinandus (tengah), didampingi oleh Deputi 3 Games Support Inapgoc, Adiati Nurdin (kedua dari kiri), dan atlet NPC, Dylan Abraham, Kusnanto, serta Maria Goreti Samiyati saat berbicara dalam acara sosialisasi Asian Para Games 2018 di Cilandak Town Square, Jakarta, pada 22 Desember 2017.(SEPTIAN TAMBUNAN/BOLASPORT.COM)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X