Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ernesto Valverde: Barcelona Belum Juara Liga Spanyol

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Minggu, 8 April 2018 | 11:04 WIB
Ekspresi pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, dalam partai Liga Spanyol lawan Alaves di Camp Nou, Barcelona, 28 Januari 2018.
JOSEP LAGO / AFP
Ekspresi pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, dalam partai Liga Spanyol lawan Alaves di Camp Nou, Barcelona, 28 Januari 2018.

Pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, tak ingin berpikir muluk-muluk soal kemungkinan timnya menjuarai Liga Spanyol meski kembali lanjutkan tren belum terkalahkan.

Barcelona berhasil tumbangkan perlawanan Leganes dengan skor 3-1 pada pekan ke-31 Liga Spanyol, Minggu (08/04/2018).

Kembalinya Lionel Messi ke dalam skuat Blaugrana memang memberikan dampak yang nyata berkat hattrick yang ia cetak pada menit ke-27, 32', dan 87'.

Kehadiran Messi juga turut mengembalikan Barcelona di jalur kemenangan, karena di pekan sebelumnya tim asal Catalan tersebut hanya meraih hasil imbang 2-2 melawan Sevilla pada Minggu (01/04/2018).

(Baca Juga: Ditanya Soal Mohamed Salah, Ini Jawaban Juergen Klopp Usai Derbi Merseyside)

Meskipun berhasil meraih kemenangan, Ernesto Valverde, enggan memberikan komentar saat ditanya peluang Barcelona menjuarai Liga Spanyol.

"Saya tak akan menjawab soal kemungkinan (kapan akan juara) itu, jelas kami belum meraih juara," kata Valverde dikutip BolaSport.com dari laman Marca.

Valverde menjelaskan bahwa saat ini timnya hanya ingin berkonsentrasi pada tujuh laga tersisa Liga Spanyol.

Pelatih berusia 54 tahun tersebut juga menolak segala spekulasi tentang El Barca yang dianggapnya bisa saja mengganggu performa tim.

Kemenangan atas Leganes sebenarnya makin memperbesar peluang Barcelona meraih juara Liga Spanyol musim 2017-2018.

Kini, Barcelona telah unggul 12 poin di klasemen sementara dari saingan terdekat, Atletico Madrid, yang akan melawat ke kandang Real Madrid pada Minggu (8/4/2018).


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.