Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Situs Resmi J-League Tak Sengaja Bocorkan Kepindahan Fernando Torres ke Klub Jepang

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Kamis, 31 Mei 2018 | 04:06 WIB
Striker Atletico Madrid, Fernando Torres, mengangkat trofi Liga Europa setelah ikut membawa timnya menjadi juara dengan mengalahkan Olympique Marseille di partai final, Kamis (17/5/2018) dini hari WIB di Stadion Parc OL, Lyon.
PHILIPPE DESMAZES/ AFP
Striker Atletico Madrid, Fernando Torres, mengangkat trofi Liga Europa setelah ikut membawa timnya menjadi juara dengan mengalahkan Olympique Marseille di partai final, Kamis (17/5/2018) dini hari WIB di Stadion Parc OL, Lyon.

Situs resmi Liga Jepang alias J-League secara tidak sengaja mengabarkan bahwa striker gaek Spanyol, Fernando Torres, telah resmi bergabung dengan klub Jepang.

Setelah dipastikan meninggalkan Atletico Madrid, Fernando Torres, dikaitkan dengan sejumlah klub dari Asia.

Salah satu klub Asia yang dikaitan dengan Fernando Torres adalah klub Jepang Sagan Tosu.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, striker berusia 34 tahun itu dikabarkan akan menandatangani kontrak senilai 3,5 juta euro per tahun.

Kabar tersebut semakin mendekati kenyataan setelah situs resmi J-League secara mengejutkan sudah mengumumkan kepindahan Torres ke Sagan Tosu.

(Baca Juga: Terungkap, Pencetak Hat-trick ke Gawang Andritany Ternyata Menolak Bermain untuk Arsenal)

Namun rupanya pemberitaan tersebut adalah blunder yang dilakukan oleh pihak J-League.

Sebab, beberapa saat kemudian artikel soal kepindahan Torres tersebut langsung dihapus dari laman J-League.

Sayangnya berita tersebut telah diabadikan oleh sejumlah netizen sehingga tersebar di media sosial.

Andai memang bergabung dengan Sagan Tosu, Torres bakal mengikuti jejak kompatriotnya di timnas Spanyol, Andres Iniesta.

Iniesta sudah menginjakkan kakinya terlebih dahulu ke Jepang setelah bergabung dengan Vissel Kobe.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : thesun.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X