Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Presiden Barcelona Buka Pintu Lebar-lebar bagi Pep Guardiola untuk Pulang

By Verdi Hendrawan - Senin, 1 Oktober 2018 | 23:22 WIB
Presiden FC Barcelona, Josep Maria Bartomeu, dalam konferensi pers di Camp Nou, Barcelona, 2 Oktober 2017.
JOSEP LAGO / AFP
Presiden FC Barcelona, Josep Maria Bartomeu, dalam konferensi pers di Camp Nou, Barcelona, 2 Oktober 2017.

Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, membuka pintu lebar-lebar bagi Manajer Manchester City, Pep Guardiola, jika ingin kembali menangani Lionel Messi cs.

Hal ini diungkapkan Josep Maria Bartomeu setelah Pep Guardiola mengatakan bahwa dia ingin pensiun sebagai pelatih sepak bola di Barcelona, tetapi bersama tim muda Blaugrana.

Pernyataan tersebut mendapat respons positif dari Josep Maria Bartomeu karena ingin melihat Pep Guardiola kembali menjadi bagian dari Barcelona dan membantu perkembangan tim.

"Dia adalah seorang yang genius. Saya membaca ucapannya baru-baru ini bahwa dia ingin kembali ke Barcelona di masa yang akan datang bersama akademi La Masia kami," kata Josep Maria Bartomeu seperti dikutip BolaSport.com dari The Times.

“Hal ini akan menjadi kabar baik bagi klub dan Pep Guardiola tahu bahwa pintu kami selalu terbuka baginya untuk kembali. Pada awalnya ia ingin pergi karena keputusannya sendiri, tetapi dia bisa kembali dan kami akan mendukungnya," tuturnya.

(Baca juga: Gennaro Gattuso Beberkan Kelemahan AC Milan) 

Bersama Pep Guardiola, Barcelona menapaki kesuksesan awal yang membuat mereka kini sangat ditakuti oleh setiap klub di Eropa.

Selama ditangani Pep Guardiola pada 2008 hingga 2012, Barcelona sukses mendominasi La Liga Spanyol dengan menyabet 3 gelar juara (2008–2009, 2009–2010, dan 2010–2011) serta Copa del Rey (2008–2009 dan 2011–2012).


Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memberikan instruksi kepada anak asuhnya pada pertandingan Community Shield di Stadion Wembley, London, Minggu (5/8/2018). (IAN KINGTON / AFP )


Editor : Beri Bagja
Sumber : thetimes.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X