Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ini Alasan Komunitas Sop Buntut 1988 Tak Adakan Nobar Mitra Kukar Vs Barito Putera

By Bayu Chandra - Senin, 2 Juli 2018 | 14:27 WIB
Komunitas Sop Buntut 1988, suporter Barito Putera yang  siap mendukung timnya berlaga.
Dok/Banjarmasinpost.co.id
Komunitas Sop Buntut 1988, suporter Barito Putera yang siap mendukung timnya berlaga.

  Barito Putra bakal melakoni laga tandang kontra Mitra Kukar pada lanjutan Liga 1 2018 untuk pekan yang ke-14 di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Jumat (6/7/2018).

Suporter Barito Putera dari tribune timur tertutup atau yang akrab disingkat Sop Buntut 1988, tidak akan menggelar acara nonton bareng (nobar).

Ketua Sop Buntut 1988, Iskandar mengatakan, pada laga ini beberapa anggotanya akan tur ke Tenggarong untuk menyaksikan laga laga timnya.

Bagi beberapa anggota Sop Buntut 1988, mereka bakal menyaksikan tim kesayanganya main lewat televisi di rumah.

(Baca juga: PSMS Lakoni Tandang Kontra Persebaya, SMeCK Hooligan Gelar Tur ke Surabaya)


(Baca juga: Saat Evan Dimas Absen, Ilham Udin Tampil Penuh dan Bawa Selangor FA Mencapai Final)

"Mungkin hanya ada lima orang anggota kami yang akan ke Tenggarong untuk menonton secara langsung," ucap Iskandar.

"Lalu untuk sisanya menonton di rumah masing-masing saja," katanya.

Iskandar menambahkan, masih enggan mencari tempat nobar karena belum ada tempat lain yang pas.


Editor : Estu Santoso
Sumber : Banjarmasinpost.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X