Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Soal Klub, Witan Sulaiman Pilih Tutup Mulut

By Irwan Febri Rialdi - Rabu, 21 Februari 2018 | 13:10 WIB
Egy Maulana Vikri (kiri) bersama dengan Witan Sulaiman
instagram.com/witansulaiman_
Egy Maulana Vikri (kiri) bersama dengan Witan Sulaiman

 Gelandang serang timnas U-19 Indonesia, Witan Sulaiman, mengaku telah menerima tawaran untuk membela klub profesional.

Hal tersebut ia sampaikan seusai latihan Timnas U-19 Indonesia di Lapangan ABC, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (21/2/2018).

"Alhamdullillah sudah ada, tapi saya belum bisa kasih tahu. Soalnya saya masih sekolah," ujar Witan, dikutip BolaSport.com dari Tribunnews.com.

Seperti diketahui, saat ini eks pemain Persab Brebes itu masih berusia 16 tahun.

(Baca Juga: Ini Bocoran Seragam Terbaru PSM Makassar)

Witan pun masih duduk di bangku SMA kelas XI di Ragunan.

Sebelumnya, pemain asal Palu itu juga dikabarkan bakal menjadi salah satu pemain yang akan berkarier di Eropa.

Saat itu, Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kemenpora, Raden Isnanta, menjelaskan kalau sang agen, Dusan Bogdanovic tertarik untuk mempromosikan Witan Sulaiman ke Eropa.

(Baca Juga: Demi Kalahkan Global Cebu FC, Irfan Bachdim Hubungi 'Pembisik')

Namun, lantaran kondisi Witan belum lulus Sekolah Menengah Atas (SMA), Witan diminta untuk terlebih dahulu bersabar.

Meski belum mendapat tawaran langsung klub dari Eropa, agen Dusan cukup percaya dengan potensi yang dimiliki pemain PPLP Ragunan tersebut.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : Tribun Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X