Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas U-19 Indonesia Vs China - Sempat Diwarnai Perselisihan, Garuda Nusantara Kalah 3 Gol Tanpa Balas

By Adif Setiyoko - Selasa, 25 September 2018 | 20:32 WIB
Penyerang timnas u-19 Indonesia, Sadil Ramdani, beraksi kontra Thailand di ajang PSSI Anniversary Cup 2018 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (23/9/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Penyerang timnas u-19 Indonesia, Sadil Ramdani, beraksi kontra Thailand di ajang PSSI Anniversary Cup 2018 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (23/9/2018).

Timnas U-19 Indonesia harus mengakui kemenangan timnas U-19 China dengan skor 0-3 pada ajang PSSI Anniversary Cup U-19 2018 di  Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (25/9/2018).

Tiga gol timnas u-19 China yang tercipta pada laga ini disumbangkan oleh oleh Guo Tianyu (39'), Chaoyang Liu pada menit ke-43 serta Wang Jinze (65').

Jalannya Babak pertama

(Baca Juga: Skenario Piala Asia U-16 2018 - Pelatih Timnas Vietnam Khawatir Indonesia dan India Bermain Mata)

Timnas U-19 Indonesia masih belum bisa menemukan pola permainan pada awal pertandingan lantaran terlalu terdikte gaya bermain China yang mengandalkan kecepatan.

Hasilnya, serangan yang coba dibangun Syahrian Abimanyu dkk bisa dipatahkan dengan mudah.

Permainan yang ditampilkan anak asuh Indra Sjafri terkesan terburu-buru. Sehingga mudah dihentikan oleh lini pertahanan China yang bermain disiplin.

Sepanjang berlangsungnya babak pertama, timnas U-19 China pun bermain lebih mendominasi di wilayah penguasaan bola.

(Baca Juga: Orang Tua Haringga Sirla Ungkap Firasat Sebelum Anaknya Tewas Dikeroyok Oknum Bobotoh)


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X