Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Calon Musuh Timnas U-23 Indonesia Bikin Argentina Tak Berkutik di Olimpiade Tokyo 2020, Shin Tae-yong Wajib Waspada

By Hugo Hardianto Wijaya - Sabtu, 24 Juli 2021 | 06:00 WIB
Gelandang Argentina Esequiel Barco berduel dengan bek Australia Nathaniel Atkinson pada laga Grup C Olimpiade Tokyo 2020 di Sapporo Dome, Sapporo, Kamis (22/7/2021) sore hari WIB.
AFP/ASANO IKKO
Gelandang Argentina Esequiel Barco berduel dengan bek Australia Nathaniel Atkinson pada laga Grup C Olimpiade Tokyo 2020 di Sapporo Dome, Sapporo, Kamis (22/7/2021) sore hari WIB.

Di satu sisi, timnas U-23 Indonesia sendiri punya rapor merah kala berhadapan dengan timnas U-23 Australia di Kualifikasi Piala Asia U-23.

Kedua tim tercatat pernah berada dalam satu grup kala mengikuti Kualifikasi Piala Asia U-23 2013, tepatnya di Grup E Zona Timur.

Selain dua tim itu, ada pula Jepang, Singapura, Timor Leste, dan Macau yang turut bersaing memperebutkan dua tiket ke Piala Asia U-23 2013 di Oman.

Australia dan Indonesia bertemu pada laga perdana Grup E, 5 Juli 2012.

Baca Juga: Sadar Diri, Timo Werner Bakal Pergi Kalau Chelsea Angkut Robert Lewandowski

Hasilnya, timnas U-23 Indonesia yang masih diperkuat nama-nama seperti Agung Supriyanto dan Hendra Adi Bayauw menderita kekalahan 0-1.

Gol semata wayang Anthony Proia pada akhir babak pertama membuat skuad Garuda Muda gagal meraih poin.

Di sisi lain, dari lima laga yang dimainkan di Grup E, timnas U-23 Indonesia hanya memenangkan tiga laga dan kalah dalam dua laga.

Akibatnya, pasukan Garuda Muda gagal lolos ke Piala Asia U-23 2013 setelah finis di posisi ketiga, tepat satu poin di bawah Australia.

Sejumlah catatan ini kiranya layak menjadi bahan pertimbangan Shin Tae-yong untuk benar-benar mempersiapkan skuad Garuda Muda jelang Kualifikasi Piala Asia U-23 2022.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : ESPN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X