Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Yeremia Rambitan Diduga Lakukan Pelecehan Seksual Secara Verbal ke Volunteer SEA Games 2021

By Bagas Reza Murti - Rabu, 25 Mei 2022 | 09:55 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, berpose setelah memenangi partai kedua SEA Games 2021 melawan Thailand pada semifinal di Bac Giang Gymnasium, Vietnam, Selasa (17/5/2022).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, berpose setelah memenangi partai kedua SEA Games 2021 melawan Thailand pada semifinal di Bac Giang Gymnasium, Vietnam, Selasa (17/5/2022).

Ucapan ini membuat warganet mengecam Yere.

Warganet menilai tidak pantas Yere berbicara seperti itu, terlebih ia sedang mewakili Indonesia di ajang SEA Games 2021.

Yeremia sendiri sempat mengunggah sebuah foto di instagram storynya pada Selasa (24/5/2022).

"Si paling nggak pernah mikir," tulisnya saat mengunggah foto bersama atlet bulu tangkis lainnya, Chico Wardoyo.

Baca Juga: Biar Dunia Tahu, Adrian Mattheis Ingin Buktikan Kemenangan atas Alex Silva Bukan Kebetulan

Unggahan itu kemungkinan adalah ungkapan hati Yere merespons live tiktoknya.

Namun justru unggahan ini mendapat tanggapan lebih banyak dari warganet.

Buntutnya, akun instagram pribadi Yeremia Rambitan hilang hingga saat ini, Rabu (25/5/2022).

Kemungkinan akun instagram Yeremia dilaporkan secara massal oleh para warganet.

Warganet yang kesal menuntut permintaan maaf secara terbuka dari Yeremia Rambitan mengenai ucapan di live tiktok kemarin.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X