Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA 2022 - Timnas Spanyol Gugur, Luis Enrique Dihujani Karma soal Barcelona FC, De Gea, sampai Sergio Ramos

By Beri Bagja - Rabu, 7 Desember 2022 | 05:30 WIB
Timnas Spanyol kalah adu penalti dari timnas Maroko pada duel 16 besar Piala Dunia 2022 di Education City Stadium (6/12/2022).
ODD ANDERSEN/AFP
Timnas Spanyol kalah adu penalti dari timnas Maroko pada duel 16 besar Piala Dunia 2022 di Education City Stadium (6/12/2022).

Selain itu, absennya Ramos membuat tim kehilangan eksekutor bola mati yang andal.

Ramos dikenal punya kemampuan nomor wahid dalam tendangan penalti yang berguna jika timnas Spanyol menghadapi situasi krusial seperti itu.

Buktinya, semua eksekutor Tim Matador gagal menjalankan tugas menjebol gawang timnas Maroko ketika dalam tekanan.

Andai Sergio Ramos menjadi salah satu penendang awal di partai tersebut, siapa tahu hasilnya akan beda?

"Spanyol tak pernah belajar dari pengalaman. Sergio Ramos tak tergantikan," cuit seorang pengguna Twitter.

Soal pemilihan algojo penalti, Luis Enrique mengakui bahwa keputusannya terbukti buruk.

"Tanggung jawab sepenuhnya ada di saya karena memilih tiga penembak awal, yang saya anggap sebagai spesialis penalti," ujarnya.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Kylian Mbappe Calon Raja Gol Piala Dunia Sepanjang Masa, Thomas Mueller Target Berikutnya

"Namun, kami bahkan belum mencapai penendang yang keempat."

"Bono (kiper Maroko) adalah kiper spektakuler dalam tendangan penalti," ucapnya, dikutip BolaSport.com dari Sport.es.

Di luar itu, mengemuka pula kritik soal keputusan Enrique tak memanggil pemain lain yang digadang-gadang bisa membantu Spanyol tampil lebih baik.

Sebut saja Thiago Alcantara, Nacho Fernandez, sampai dua striker on-fire, Borja Iglesias dan Iago Aspas, di saat Alvaro Morata dkk terbukti gagal menajamkan lini depan Sang Matador.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sport.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
33
74
2
Liverpool
33
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Newcastle
32
50
7
Man United
32
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
31
47
10
Brighton
32
44
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
32
55
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
32
47
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.