Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alejandro Garnacho Diincar Napoli, 2 Legenda Liga Inggris Minta Man United Lepas Junior Lionel Messi

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 17 Januari 2025 | 06:40 WIB
Manchester United diminta oleh dua legenda Liga Inggris untuk melepas junior Lionel Messi, Alejandro Garnacho, yang diincar oleh Napoli.
PAUL ELLIS / AFP
Manchester United diminta oleh dua legenda Liga Inggris untuk melepas junior Lionel Messi, Alejandro Garnacho, yang diincar oleh Napoli.

BOLASPORT.COM - Dua legenda Liga Inggris meminta Manchester United untuk melepas junior Lionel Messi, Alejandro Garnacho, yang diincar oleh Napoli.

Bursa transfer musim dingin Januari 2025 telah resmi dibuka.

Sejumlah klub Eropa pun mulai merekrut para pemain baru untuk memperkuat skuad mereka.

Ada beberapa nama yang mulai meramaikan bursa transfer kali ini, salah satunya Alejandro Garnacho.

Dia menjadi incaran klub Liga Italia, yaitu Napoli.

Napoli mengincar Garnacho karena dipastikan akan kehilang Khvicha Kvaratskhelia.

Sang winger dipastikan akan hijrah ke Prancis untuk bergabung dengan Paris Saint-Germain (PSG).

Baca Juga: Rashford Tak Bisa Jadi Pengkhianat Man United Gara-gara 1 Orang

Menurut sejumlah laporan, PSG bersedia untuk merekrut winger asal Georgia itu dengan biaya transfer mencapai 75 juta euro atau sekitar Rp1,3 triliun.

Dengan kepergian Kvaratskhelia, Napoli menjatuhkan pilihan mereka kepada Garnacho sebagai pengganti.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Metro.co.uk
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
24
50
3
Nottm Forest
24
47
4
Chelsea
24
43
5
Man City
24
41
6
Newcastle
24
41
7
Bournemouth
24
40
8
Aston Villa
24
37
9
Fulham
24
36
10
Brighton
24
34
Klub
D
P
1
Persib
22
49
2
Dewa United
22
40
3
Persija Jakarta
22
39
4
Persebaya
22
38
5
Bali United
22
37
6
Persita
22
35
7
Borneo
22
32
8
Persik
22
32
9
Malut United
22
32
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
23
50
2
Atlético Madrid
23
49
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
23
40
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Real Sociedad
23
31
8
Girona
23
31
9
Osasuna
23
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
24
55
2
Inter
24
54
3
Atalanta
24
50
4
Lazio
24
45
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
23
38
8
Bologna
23
38
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X