Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tim Pelajar Indonesia: Pemain Inggris Itu Kecil, tetapi Badannya Kuat Sekali

By Andrew Sihombing - Rabu, 16 Agustus 2017 | 14:47 WIB
Pemain tim pelajar Indonesia U-15, Dika Epriansyah, saat menghadapi wakil Inggris, Bath&Wilshire, di Piala Gothia China 2017, Rabu (16/8).
ANDREW SIHOMBING/BOLASPORT.COM
Pemain tim pelajar Indonesia U-15, Dika Epriansyah, saat menghadapi wakil Inggris, Bath&Wilshire, di Piala Gothia China 2017, Rabu (16/8).

 Tim pelajar Indonesia U-15 harus menutup laga ketiga fase grup di Piala Gothia China 2017 dengan skor kacamata melawan akademi asal Inggris, Bath&Wilshire.

Laporan Andrew Sihombing dari Shenyang, China

Tampil lebih dominan dibanding tim lawan, Saiful dkk harus melihat upaya demi upaya mereka mentah oleh tim lawan maupun tiang gawang. 

Ada cerita menarik yang disampaikan oleh pemain tim pelajar Indonesia U-15 selepas laga.

Tim asuhan Encang Ibrahim merasakan sulitnya memenangi benturan badan dengan pemain lawan.

"Tubuh mereka kuat sekali, termasuk bek kiri yang tubuhnya kecil itu. Saat tadi tarik-menarik di lapangan, saya memegang lengannya dan ternyata keras sekali," tutur penyerang asal Papua Barat, Iryanto Wandik.


Penyerang tim pelajar Indonesia U-15, Iryanto Wandik, di pertandingan ketiga fase grup Piala Gothia China 2017, Rabu (16/8), di Gothia Football Park, Shenyang, China.(ANDREW SIHOMBING/BOLASPORT.COM)


Pemain tim pelajar Indonesia U-15, Mochammad Supriadi (kanan), saat menghadai akademi Bath&Wilshere asal Inggris di laga pamungkas Grup 3 Piala Gothia China 2017, Rabu (16/8)(ANDREW SIHOMBING/BOLASPORT.COM)

Komentar senada datang dari Dika Erpiansyah Firdaus.

Pemain magang di Persita Tangerang ini juga kesulitan dalam benturan badan.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X