Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hari Pertama Pembukaan Holiday Sale, Bobotoh Serbu Persib Merchandise Store

By Bayu Chandra - Senin, 18 Juni 2018 | 09:39 WIB
Suasana di Persib Merchandise Store yang sedang mengasakan promo Holiday Sale, diserbu bobotoh, Minggu (17/6/2018)
Dok/Persib.co.id
Suasana di Persib Merchandise Store yang sedang mengasakan promo Holiday Sale, diserbu bobotoh, Minggu (17/6/2018)

Keberadaan Persib Merchandise Store memang sudah sangat ditunggu-tunggu oleh bobotoh dalam mendapatkan pernak-pernik khas maung Bandung.

Libur Lebaran membuat Persib Merchandise Store, gerai resmi klub yang berada di Graha Persib di Jalan Sulanjana no.17, Bandung, menggelar promo khusus untuk bobotoh.

Promo spesial Idulfitri ini baru saja dibuka pada Minggu  (17/6/2018), dengan harapan bisa terus memanjakan penggemar Persib   soal pernak-pernik tim.

Holiday Sale kali ini ternyata tidak hanya dimanfaatkan oleh penggemar dari Kota Bandung, melainkan juga wisatawan yang berasal dari luar wilayah tersebut.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup F, Cobaan Bagi Sang Juara Bertahan)

Alfian, bobotoh asal Garut, mengaku senang dengan adanya promo menarik yang diselenggarakan oleh Persib Merchandise Store

Disela-sela liburannya di Kota Bandung, dirinya masih menyempatkan diri belanja di Persib Merchandise Store.

“Saya memang lagi liburan di Bandung sama keluarga, jadi sekalian saja mampir ke sini,” ucapnya.

“Alhamdulilah, pas datang ke sini ternyata sedang ada sale,”  ujar Alfian seperti dikutip BolaSport.com dari laman Persib


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X