Baru Direncanakan, Namun Liverpool Sudah Halau 111 Juta Euro dari Barcelona

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 8 Oktober 2017 | 12:46 WIB
Manajer Liverpool FC, Juergen Klopp, menghadiri konferensi pers di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 12 September 2017. (ANTHONY DEVLIN/AFP)

Padahal, Coutinho pun telah mengajukan permintaan transfer ke Barcelona, namun ditolak oleh Liverpool.

(Baca juga: Timnas Lolos ke Piala Dunia 2018, Namun Inggris Tak Memiliki Perwakilan Ini)

Pesepak bola Brasil tersebut kini tengah berada pada tahun terakhir masa kontrak di Anfield.

Namun kepindahannya ke Barcelona atau klub lain tampaknya masih sulit dengan adanya dukungan pemilik Liverpoo, J. W. Henry, pada keputusan Klopp untuk mempertahankan pemain bintangnya.