Jose Mourinho Beri Lampu Hijau pada Manchester United untuk Rekrut Pemain Benfica

By Scholastica Novena M.P.K - Sabtu, 21 Oktober 2017 | 15:28 WIB
Alex Grimaldo. (PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP)

Namun bek asal Spanyol tersebut tak pernah mendapat kesempatan untuk bermain di tim utama Barcelona.

(Baca juga: Terus Pecahkan Rekor, Ini Dia 10 Torehan Lionel Messi bersama Barcelona dan Argentina)

Kini, Grimaldo malah menjadi pemain terbaik Benfica minggu ini dalam pertandingan Liga Champions.

Bahkan bersama timnas U-21 Spanyol, Grimaldo telah memenangi dua caps.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on