Demi Liga Italia, Rival Juventus Ikut Dukung Kepindahan Cristiano Ronaldo

By Sri Mulyati - Senin, 9 Juli 2018 | 09:07 WIB
Kapten Portugal, Cristiano Ronaldo, merayakan gol sundulannya ke gawang Maroko pada pertandingan Grup B Piala Dunia 2018 di Stadion Luzhniki, 20 Juni 2018. ( FRANCISCO LEONG/AFP )

Kedua klub memang belum mengeluarkan pernyataan resmi akan transfer Ronaldo.

Akan tetapi, Real Madrid disebut akan segera mengumumkan kepergian Ronaldo pada Selasa (10/7/2018).

Presiden Real Madrid, Florentino Perez, masih akan mengadakan rapat dengan petinggi klub mengenai transfer ini.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Namun Ronaldo disebut sudah memiliki tekad bulat untuk segera meninggalkan Real Madrid.