Lazio Siap Gandakan Gaji The New Zidane demi Pagari dari Incaran 3 Klub Besar Eropa

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 1 Agustus 2018 | 18:46 WIB
Gelandang Lazio, Sergej Milinkovic-Savic, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Chievo dalam laga Liga Italia di Stadion Olimpico, Roma, pada 21 Januari 2018. (FILIPPO MONTEFORTE/AFP)

Kubu Lazio kini siap menawarkan kontrak baru bagi pemain kelahiran Spanyol ini.

Dalam kontrak barunya tersebut klub asal Kota Roma ini akan menaikan gaji sang gelandang menjadi 1,5 juta euro per tahun.

Sergej Milinkovic-Savic sendiri tampil menawan bersama Lazio musim lalu dengan torehan 12 gol dan 4 asisst dari 35 laga di Liga Italia.