Penyebab Perpecahan Barcelona dengan Sang Bocah Ajaib: Video Game

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 18 November 2018 | 17:31 WIB
Duel perebutan bola antara Ousmane Dembele (Barcelona, kiri) dan Matias Vecino (Inter Milan, kanan) pada laga fase grup Liga Champions Selasa (6/11/2018) atau Rabu dini hari WIB. ( fcbarcelona.com )

Baca Juga: Peran Penting Bali United bagi Persib dalam Perburuan Gelar Liga 1 2018

Teraktual, Bild mengabarkan bahwa Ousmane Dembele dituntut oleh pemilik rumah yang dulu ditempatinya ketika tinggal di Dortmund.

Pemain berumur 21 tahun itu memang menyewa sebuah hunian ketika membela Borussia Dortmund pada musim 2016-2017.

Ousmane Dembele diminta bayar ganti rugi sebesar 20 ribu euro (Rp 331,3 juta) karena meninggalkan rumah dalam keadaan rusak.

Baca Juga: Baru 6 Klub Liga 1 yang Pasti Terhindar dari Juru Kunci Klasemen Akhir

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Bukti Portugal tidak tergantung pada sosok @cristiano ? #cristiano #portugal #fpf

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on