Dihajar Jepang, Ini 5 Negara Kuat Calon Lawan Timnas U-19 Indonesia di Piala Asia U-19 2018

By Metta Rahma Melati - Senin, 26 Maret 2018 | 10:11 WIB
Pemain timnas u-19 Indonesia, Aji Kusuma, merayakan gol ke gawang timnas u-19 Jepang di Stadion Utama GBK, Minggu (25/3/2018). ( MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM )

Timnas U-19 Indonesia bakal bersua dengan deretan negara-negara kuat di putaran final Piala Asia U-19 2019.

Pasalnya skuat Garuda Nusantara baru saja mengalami kekalahan telah dengan skor 1-4 melawan U-19 Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Minggu (25/3/2018).

Timnas U-19 Indonesia harus bersiap dengan lawan-lawan yang berasal dari negara kuat.

Di putaran final Piala Asia U-19 yang akan digelar di Indonesia nanti pada Oktober sampao November, Skuat Garuda Nusantara kemungkinan akan bertemu tim kuat.

Yaitu tim kuat yang menghuni pot 2, 3 dan 4, karena timnas U-19 Indonesia kemungkinan besar tak akan bertemu tim dari pot 1.

BolaSport.com rangkum, tim kuat yang kemungkinan akan bertemu dengan timnas U-19 Indonesia di babak grup Piala Asia U-19 2018.

(Baca Juga: Lechia Gdansk Rekrut Pemain Lagi, Kali Ini Lebih Muda dari Egy Maulana Vikri)

1. Korea Selatan (pot 2)

Merupakan peserta yang paling banyak menjuarai Piala Asia U-19 2018, yakni 12 kali gelar juara.

2. Korea Utara (pot 4)