Di Final Piala AFF U-19, Indra Sjafri Ingin Hadapi Tim yang Pukul Telak Indonesia Tahun Lalu

By Adif Setiyoko - Minggu, 8 Juli 2018 | 17:18 WIB
Reaksi para pemain timnas U-19 Indonesia seusai kekalahan di semifinal Piala AFF U-18 kontra Thailand di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar, Jumat (15/9/2017). ( DOK PSSI )

(Baca Juga: Pelatih PSM Punya Rencana Beda soal Asnawi Mangkualam

Dengan kekalahan ini, Egy Maulana Vikri dkk harus puas menduduki peringkat ketiga dengan raihan enam poin dari empat laga.

Sementara Korea Selatan bertahta di klasemen akhir Grup F dengan menyapu bersih empat laga dengan kemenangan, sehingga mereka meraih 12 poin.

Sedangkan runner-up Grup F diraih oleh Malaysia. Dari empat laga, mereka meraih sembilan poin hasil dari tiga kemenangan dari empat pertandingan yang dilakoni.

(Baca Juga: Kemenangan Dramatis Timnas U-19 Indonesia atas Vietnam Jadi Pelajaran Besar Bagi Pelatih Thailand)

Meskipun berada di peringkat ketiga, Indonesia tetap lolos ke Piala Asia U-19 2018. Hal itu tak lepas dari status Indonesia sebagai tuan rumah.

Menurut jadwal, turnamen ini akan berlangsung pada 18 Oktober hingga 4 November 2018.