Menpora: Kemenangan Timnas U-16 Jadi Obat untuk Korban Bencana di Palu

By Ade Jayadireja - Minggu, 30 September 2018 | 16:54 WIB
Timnas U-16 Indonesia berhadapan dengan India pada laga pamungkas Grup C Piala Asia U-16 2018 di Stadion Bukit Jalil, 27 September 2018. (ADAM AIDIL/AFC)

"Semoga hasil tersebut juga bisa menjadi obat bagi teman-teman yang terkena bencana," tuturnya menambahkan.

Kemenangan atas Australia bukan cuma meloloskan Bagus Kahfi dkk ke semifinal, tetapi juga akan menghasilkan tiket ke Piala Dunia U-17 2019 di Peru.

(Baca juga: Si Pembunuh Barcelona Pernah Ingin Rekrut Pep Guardiola)

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Enggan berbicara statistik, Fakhri Husaini menganggap apapun bisa terjadi di sepakbola. Bagaimana menurut BolaSporter? #timnasu16

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada