Sempat Kena Sanksi FIFA, PSSI Lahirkan Filanesia Walau Gagal di Piala AFF 2018

By Estu Santoso - Rabu, 28 November 2018 | 12:37 WIB
Winger timnas Indonesia, Riko Simanjuntak (kanan) terjatuh saat dilanggar bek Filipina, Daisuke Sato pada laga pamungkas fase grup Piala AFF 2018 di SUGBK, Minggu (25/11/2018). (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

”Saat ini, Indonesia juga melakukan pengembangan Talent Scouting Group, termasuk sejumlah kursus dan peyegaran wasit. Thoriq Alkatiri juga jadi bagian AFC Elite Panel Referee 2019,” tulis PSSI.

(Baca juga: Main di Liga Champions Asia 2019, Klub Malaysia Ini Dikabarkan Sedang Membujuk Eks Pilar AC Milan)

Untuk data kursus kepelatihan level C AFC ada 11 pelaksanaan pada 2017 dan 31 pada tahun ini.

”Kursus pelatih lisensi B AFC, PSSI menggelar lima kali dalam dua tahun terakhir dan pada 2018 sebanyak tiga kali. Lalu kursus pelatih lisensi A AFC ada dua kali dalam dua tahun ini.”


Pose bersama pemain timnas U-16 Tajikistan jelang laga kontra timnas U-16 Korea Utara pada perempat final Piala Asia U-16 2018 di Stadion Petaling Jaya, Selangor, 30 September 2018. ( ADAM AIDIL/AFC )

Saat timnas Indonesia gagal di Piala AFF 2018, prestasi bagus diraih timnas U-19 Indonesia.

Mereka menjuarai Tien Phong Cup, Jennesys Cup, Piala AFF U-16 2018 dan masuk 8 besar Piala Asia U-16.

(Baca juga: Bek Filipina Penghadang Penyerang Timnas Indonesia di Jakarta Resmi Tinggalkan Piala AFF 2018)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Singa memang tidak perlu membandingkan dirinya dengan manusia. . #zlatanibrahimovic

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on