Belum Bergabung, Kimi Raikkonen Sudah Beri Efek Positif bagi Calon Timnya Musim Depan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 21 September 2018 | 17:22 WIB
Pebalap Ferrari, Kimi Raikkonen, tiba di sirkuit sebelum menjalani GP Canada di Sirkuit Gilles Villeneuve, Montreal, Kanada, Minggu (10/6/2018). (MARK THOMPSON/GETTY IMAGES/NORTH AMERICA/AFP PHOTO)

"Saya pikir Kimi akan senang balapan dengan kami," pungkasnya.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap MotoGP Aragon 2018 - Momentum Marc Marquez Putus Dominasi Duo Ducati)

Kimi Raikkonen sendiri memang punya sejarah dengan tim Sauber mengingat dirinya memulai debut pada ajang F1 bersama tim asal Swiss tersebut.

Setelah melakukan tes di Sirkuit Mugello pada September 2001, Raikkonen mendapatkan kontrak sebagai pebalap utama Sauber untuk tahun berikutnya.

Pada musim debutnya. Raikkonen empat kali mencetak poin (finis posisi enam teratas) dan membawa Sauber menempati posisi keempat pada klasemen konstruktor, atau yang terbaik sepanjang sejarah tim.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on