James Rodriguez Bahagia di Bayern Muenchen, tetapi Belum Tentu pada 2019

By Verdi Hendrawan - Jumat, 19 Januari 2018 | 04:49 WIB
Ekspresi gelandang FC Bayern Muenchen, James Rodriguez, usai mencetak gol ke gawang RB Leipzig pada laga Liga Jerman di Allianz Arena, Sabtu (29/10/2017). (CHRISTOF STACHE/AFP)

(Baca Juga: 8 Pesepak Bola Indonesia yang Dipastikan Berkarier di Luar Negeri pada Tahun 2018)

Namun, perubahan posisi di kursi kepelatihan dari tangan Carlo Ancelotti ke Zinedine Zidane telah membuat posisinya di tim inti Real Madrid menjadi tidak menentu.

Performa hebat itu membuat Real Madrid rela menggelontorkan dana sebesar 60 juta euro (sekitar Rp 980 miliar) dari AS Monaco dan menandatangani kontrak berdurasi enam musim atau hingga Juli 2021.