Sempat Dikritik, Robert Lewandowski Tegaskan Komitmen

By Wisnu Nova Wistowo - Rabu, 24 Oktober 2018 | 18:14 WIB
Penyerang Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, merayakan gol yang dicetak ke gawang Hoffenheim dalam laga Liga Jerman di Stadion Allianz Arena, Muenchen pada 24 Agustus 2018. (CHRISTOF STACHE/AFP)

Situasi tersebut membuat tim berjulukan Die Roten hanya menempati posisi keempat klasemen sementara Bundesliga hingga pekan ke-8.

Dengan raihan 16 poin, Bayern terpaut 4 poin dari Borussia Dortmund yang berada di posisi puncak klasemen.