PSM Makassar Didenda, Pedagang Asongan Ikut Kena Dampaknya

By Irwan Febri Rialdi - Senin, 23 Oktober 2017 | 19:52 WIB
Aksi suporter PSM Makassar di Stadion Kanjuruhan. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

(BACA JUGA: 3 Mantan Penyerang Timnas Indonesia Ini Belum Mencetak Gol di Liga 1 Musim 2017)

Setelah keluarnya sanksi denda‎ dari komdis dengan jumlah lumayan besar, maka sikap tegas perlu ditegakkan.

"Agar jangan sampai kami kena denda lagi. Selain itu untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan," ujar Ali.

Saat ini, PSM berada di peringkat ketiga dengan merangkum 58 poin.

Perolehan poin PSM sama dengan Bali United tetapi kalah head to head dengan Irfan Bacdim dan kawan-kawan.