5 Pemain yang Paling Dipercaya Pelatih Persib di Liga 1 2018, Hanya Ada Satu Pemain Lokal

By Adif Setiyoko - Selasa, 15 Mei 2018 | 17:42 WIB
Ekspresi pelatih Persib, Mario Gomez saat timnya sukses mencetak dua gol ke gawang Mitra Kukar pada pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Kota Bandung, 8 Maret 2018. ( ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM )

Pemain yang baru bergabung ke kubu Maung Bandung di awal musim ini berduet bersama Ezechiel di sektor lini serang.

(Baca juga: AFC Punya Bocoran Penting untuk Persija Andai Ingin Tumbangkan Home United di SUGBK)

4. Henhen Herdiana


Aksi pemain belakang Persib Bandung, Henhen Herdiana, saat tampil melawan Madura United pada laga pekan ketujuh Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (04/05/2018) sore.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Selama mengarungi kompetisi Liga 1 bersama Persib Bandung musim ini, Henhen mencatatkan menit bermain terbanyak ketiga.

Pemain yang berposisi sebagai bek sayap ini mencatatkan menit bermain sebanyak 540 menit.

3. Ezechiel N’Douassel


Ezechiel NDouassel berjalan memasuki Gelora Bandung Lautan Api saat Persib menjamu Borneo FC (21/4/2018) (ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM)

Sama seperti Henhen, Ezechiel N'Douassel menjadi pemain dengan menit terbanyak ketiga di Persib.

(Baca juga: Romantisme Marko Simic dan SUGBK adalah Mimpi Buruk Home United)