5 Highlander Liga 1 2018, Pemain Asing yang Sudah Bermain di Indonesia Sejak 10 Tahun Silam

By Andrew Sihombing - Kamis, 17 Mei 2018 | 15:31 WIB
Bek Madura United, Fabiano Beltrame, saat tampil melawan Barito Putera pada pekan pertama Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Senin (26/03/2018) malam. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)


Gustavo Lopez saat masih membela Arema FC pada musim 2014. ( SUCI RAHAYU/JUARA.NET )

Termasuk PS Tira musim ini, Gustavo Lopez tercatat baru memperkuat 3 klub Indonesia.

Ia pertama kali menginjakkan kaki di Indoesia untuk membela Persela Lamongan.

Lopez memperkuat Laskar Joko Tingkir pada dua periode, yakni 2006-2007 dan 2011-2013.

(Baca Juga: Klub Liga 1 Ini Dibuat Gigit Jari, Evan Dimas dan Ilham Udin Dipastikan Bertahan di Selangor FA)

Setelahnya, Lopez sempat mejadi idola suporter Arema Cronus (2013-2014) sebelum kini membela PS Tira.

Lopez sebenarnya nyaris membela Persija pada 2012, tetapi batal karena tak kunjung ada kepastian dari manajemen Macan Kemayoran.