Jadwal Belum Pasti, Persebaya Agendakan Uji Coba untuk Menjaga Ritme Permainan

By TB Kumara - Jumat, 27 Oktober 2017 | 09:52 WIB
Pemain-pemain Persebaya saat menjalani latihan di lapangan Mapolda Jatim, Kamis (26/10/2017). (TB KUMARA/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Keren! AC Milan Ukir Rekor Gol dari 43 Operan, tapi Masih Kalah dari Catatan Manchester City)

Sementara itu, direktur tim Persebaya Chandra Wahyudi mengatakan bahwa pertemuan dengan tim peserta babak 8 besar yang semula diagendakan pada Jumat (20/10/2017) ditunda.

Rencananya, pertemuan akan kembali diagendakan pada Selasa (31/10/2017).

"Sebenarnya hal ini tidak baik bagi peserta babak 8 besar, tapi mau bagaimana lagi? Kita ikuti saja," kata Candra.