Promosi ke Liga 1 2019, Pelatih Semen Padang Sebut Buah Kesabaran

By Nungki Nugroho - Rabu, 28 November 2018 | 20:47 WIB
Ekspresi pelatih Semen Padang, Syafrianto Rusli, saat memberikan istruksi kepada pemainnya dalam laga lanjutan Liga 1 2017 melawan Persija Jakarta di Stadion Patriot Candrabagha Bekasi, Jawa Barat, Minggu (22/10/2017). (HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLA/BOLASPORT.COM)

(Baca Juga: Pulang dari Timnas Indonesia, Alfath Fathier Sindir Kepemimpinan Wasit saat Madura United Vs PSIS)


Para pemain Semen Padang merayakan gol kemenangan atas PS Mojokerto Putra pada laga perdana 8 Besar Liga 2 2018 di Stadion H Agus Salim, 24 Oktober 2018. (facebook.com/SPFC.KSSP/)

Semen Padang pun telah kembali ke Liga 1, tempat mereka berkompetisi pada musim 2017.

Sebelum menuju ke kompetisi Liga 1 2019, Semen Padang masih akan memperebutkan gelar juara Liga 2 2018 melawan PSS Sleman.

Skuat Elang Jawa lolos ke final setelah menang agregate 2-0 dari Kalteng Putra.

Duel Semen Padang melawan PSS Sleman rencananya dihelat di Stadion Pakansari, Bogor, pada Senin (3/12/2018).

(Baca Juga: Berita Liga 1 2018 - PSM Makassar Menang Telak, Robert Alberts Telan Ludah Sendiri?)

 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on