Dua Tim Liga 1 2018 Saling Berhadapan pada Laga Uji Coba, Ini Banderol Tiketnya

By Christina Kasih Nugrahaeni - Minggu, 2 September 2018 | 14:55 WIB
Pemain dan ofisial Madura United merayakan kemenangan atas PS Tira pada laga pekan ke-19 Liga 1 2018 di Stadion Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (3/8/2018) malam. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Setelah libur kompetisi, Madura United akan menjamu Mitra Kukar di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Kamis (13/9/2018).

Berbeda dengan Madura United, Barito Putera akan menghadapi laga tandang menerima jamuan dari PSM Makassar.

(Baca juga: Podolski Diusir Wasit dan Bersama Iniesta Rasakan Kekalahan Beruntun di Liga Jepang)

Mereka main di Stadion Andi Mattalatta, Kamis (13/9/2018).