Aqil Savik Sebut Kiper Kebanggan Manchester United Ini Sebagai Monster, Kenapa Ya?

By Katarina Erlita Candrasari - Selasa, 5 Desember 2017 | 13:52 WIB
Aqil Savik (kiri) dan David de Gea (instagram.com/aqil_savik/d_degeaofficial)

Berdasarkan catatan BolaSport.com, jumlah penyelamatan David de Gea menyamai rekor yang sebelumnya diciptakan mantan kiper Newcastle United, Tim Krul, dan Vito Mannone saat masih berseragam Sunderland.

(Baca Juga: Waduh, Lewis Hamilton Terciduk Berpose Mesra dengan Mantan Pacar Cristiano Ronaldo)