Dilarang Merokok, Pelatih Chelsea Nekat Bawa Rokok di Laga Kontra Arsenal

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 19 Agustus 2018 | 14:44 WIB
Pelatih Chelsea, Maurizio Sarri, memberikan instruksi kepada anak-anak asuhnya dalam laga Liga Inggris kontra Huddersfield Town di Stadion John Smith's, Huddersfield pada 11 Agustus 2018. (OLI SCARFF/AFP)

Bahkan beberapa lawan Napoli di Liga Champions musim lalu menyiapkan ruangan khusus agar Sarri bisa merokok.

Memegang rokok dan korek api sepanjang laga diduga kuat sebagai upaya agar ia tidak terlalu tersiksa dengan larangan merokok.

(Baca Juga: Liverpool dan AS Roma Terancam Didiskualifikasi dari Liga Champions jika Pernyataan Presiden Napoli Terbukti )


Pelatih Napoli, Maurizio Sarri. ( MARCO BERTORELLO/AFP )

Hingga dua laga awal Liga Inggris, pelatih berkaca mata ini bisa menahan hasrat untuk merokok.

Ini menjadi hal yang baru bagi Sarri, sebab saat masih melatih di Italia ia bisa merokok selama pertandingan.

Pada laga Derbi London tersebut, Sarri berhasil mengantarkan Chelsea meraih kemenangan tipis 3-2 atas Arsenal.