Liverpool Bisa Saingi Manchester City di Liga Inggris Musim Ini

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 25 Agustus 2018 | 20:37 WIB
Pelatih Liverpool FC, Juergen Klopp, bertepuk tangan untuk suporter seusai laga Liga Inggris kontra West Ham United di Stadion Anfield, Liverpool pada 12 Agustus 2018. (OLI SCARFF/AFP)

 


Manajer Brighton & Hove Albion, Chris Hughton (kiri), berbincang dengan manajer Manchester United, Jose Mourinho, jelang laga Liga Inggris 2018-2019 di Stadion American Express Community, Brighton, Inggris, pada 19 Agustus 2018.(GLYN KIRK / AFP)

(Baca Juga: Legenda Liverpool Tahu Apa yang dilakukan Maurizio Sarri agar Chelsea Rajin Bikin Gol)

Ia pun menyatakan bahwa orang-orang harus mempertimbangkan The Reds sebagai penantang juara Premier League musim ini.

Selain sang juara bertahan yang musim lalu meraih 100 poin, Manchester City.

(Baca juga: Kabar Terbaru Ezra Walian, Akhirnya Rasakan Lagi Atmosfer Liga Belanda Bersama Tim Utama)

"Secara alamiah Manchester City akan difavoritkan, setelah melihat pencapaian mereka musim lalu, pun dengan bagaimana cara mereka meyakinkan khalayak semusim terakhir," kata pria asal Republik Irlandia ini.

"Akan tetapi, saya akan mempertimbangkan Liverpool sebagai penantang serius titel kejuaraan ini juga," ujar pria 59 tahun ini yakin.

(Baca juga: Resep Vietnam Jadi Satu-satunya Wakil ASEAN pada perempat final sepak bola Asian Games 2018)