Baru Dibeli Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang Kaget Ditinggal Arsene Wenger

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Selasa, 15 Mei 2018 | 18:35 WIB
Penyerang Arsenal, Alexandre Lacazette (kiri) dan Pierre-Emerick Aubameyang, sama-sama mencetak gol dalam partai Liga Inggris melawan Stoke City di Emirates Stadium, Minggu (1/4/2018) (OLIVER GREENWOOD / AFP )

Kemenangan tim London Utara itu seolah menjadi kado perpisahan istimewa untuk Wenger, berkat satu gol yang dilesakkan oleh Auba pada menit ke-38.