Posisi Antonio Conte Terancam, Inilah Lima Kandidat Penggantinya

By Pradipta Indra Kumara - Kamis, 1 Februari 2018 | 22:04 WIB
Reaksi manajer Chelsea, Antonio Conte, dalam laga Liga Inggris kontra West Ham United di Stadion London, pada 9 Desember 2017. (IAN KINGTON/AFP)

Massimilliano Allegri adalah sosok yang menggantikan Antonio Conte di Juventus pada 2014.

Allegri juga sukses membawa Juventus meraih tiga gelar Liga Italia dan dua kali menjadi finalis Liga Champions.

Pria berusia 50 tahun itu juga dikabarkan menjadi favorit pengganti Antonio Conte.


Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, saat memimpin timnya melawan Sassuolo dalam laga Liga Italia di Mapei Stadium, 17 September 2017.(MARCO BERTORELLO / AFP)

3. Diego Simeone

Dikenal sebagai salah satu manajer terbaik saat ini, Diego Simeone juga diincar Chelsea.

(Baca Juga: 10 Kiper Liga Inggris dengan Penyelamatan Terbanyak hingga Pekan Ke-25)

Chelsea harus memberi tawaran menarik untuk Simeone jika ingin menggunakan jasanya.

Manajer asal Argentina itu juga dikaitkan dengan kepindahan ke Liga Italia.

2. Maurizio Sarri