AC Milan Vs AS Roma - Laga Perusak Rekor Kedua Klub!

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 1 Oktober 2017 | 18:50 WIB
AC Milan vs AS Roma (LEAGUELANE.COM)

AS Roma sendiri meraih tiga poin dan belum pernah kebobolan di laga tandang.

Apapun hasilnya, laga ini setidaknya bakal merusak rekor salah satu tim.

Apalag,i jika hasil akhir adalah 1-1, keempat rekor tersebut bakal rusak secara bersamaan.

(Baca Juga: Real Madrid Berniat Rekrut Pencetak Gol Per 47 Menit Milik Juventus)