5 Fakta Unik Kiper Islandia yang Gagalkan Penalti Lionel Messi, Salah Satunya Pernah Jadi Sutradara Film Zombie

By Nina Andrianti Loasana - Minggu, 17 Juni 2018 | 17:54 WIB
Kiper Islandia, Hannes Halldorsson, beraksi di laga perdana Piala Dunia 2018 melawan Argentina (1-1) di Spartak Stadium, Moskow, Rusia, 16 Juni 2018. (HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA)

Kiper Islandia Hanne Halldorson menjati sorortan setelah berhasil menggalkan tendangan penalti Loris Karius.

Islandia baru saja menjalani pertandingan mengejutkan melawan Argentina dalam laga Grup D Piala Dunia 2018 di Spartak Stadium, Moskow, Sabtu (16/6/2018).

Pertandingan tersebut berakhir imbang bagi kedua tim dengan skor 1-1.

Pertahanan impresif Islandia yang merupakan tim debutan Piala dunia tak lepas dari peranan sang kiper, Hanne Halldorsson.

(Baca Juga: Sakitnya Hati Lionel Messi usai Gagal Eksekusi Penalti)

Selain melakukan beberapa save apik, ia juga berhasil menggagalkan tendangan penalti megabintang Argentina, Lionel Messi.

Namun rupanya, ada 5 fakta unik di balik sosok kiper yang sukses mengehentikan lesatan penalti Lionel Messi ini:

(Baca Juga: Argentina Ditahan Imbang, Lionel Messi Ngomel ke Islandia)

1. Pernah Jadi Sutradara Film Zombie