SEA Games 2017 - Indonesia Tambah Medali Lagi dari Cabang Olahraga Panahan

By Susi Lestari - Kamis, 17 Agustus 2017 | 11:44 WIB
Pemanah putri Indonesia, Dellie Threesyadinda, saat menjalani pertandingan nomor compound di Synthetic Turf Field, National Sports Council, KL Sports City, Rabu (16/8/2017). (Herka Yanis/BolaSport.com)

Total : 225

Thailand

Pemain 1 : 10-9-10-10-10-9-10-10

Pemain 2 : 10-7-9-8-9-8-8-9

Pemain 3 : 9-9-9-10-10-10-9-10

Total : 222

Dengan hasil ini, tim panahan Indonesia berhasil meraih medali perunggu.

Sementara itu, medali emas didapatkan tim Malaysia setelah mengalahkan Vietnam di partai final.